Cara Membuat Recent Post Atau Postingan Baru Dengan Gambar Thumbnail

membuat-recent-post-dengan-gambar-thumbnail
Alhamdulillah kali ini mysusis dapat berbagi artikel lagi. Setelah kemarin kita bahas cara membuat kategori atau label diblog kini kita bahas cara membuat recent post. Buat para blogger pasti pengen tampilan blognya oke dengan menambahkan widget yang kiranya optimal buat pengunjung. Setelah kemarin kita bahas cara membuat Cara Menambahkan Widget Postingan Baru Atau Recent Post di Blogspot . kali ini kita bahas Cara Membuat Recent Post Atau Postingan Baru Dengan Gambar. Dengan memeberikan Recent Post atau Postingan terbaru bisa memberikan info padda pengunjung bahwa inilah posting-postingan terbaru. Dengan demikian blog sobat tetap seger dimata search engin. Sebenarnya banyak model-model recent post pada blog. Blogspot-pun udah nyediainn di widgetnya. Tapi sebagai kadang kita kurang puas bila hanya default dari bawaan blogspot. Maka dari itu kita beri gambar biar tampilanya agak menarik. Langsung saja berikut ini kita bahas Cara Membuat Recent Post Atau Postingan Baru Dengan Gambar.

1. Login dulu ke blog sobat
2. Pilih Tata Letak
3. Tambahkan widget

4. Setelah muncul Window baru, Pilih yang bertuliskan Html/javascrip

5. Kemudian copy paste kode berikut
<div style="border: 1px solid #999999; height: 500px; overflow: auto; padding: 10px; width: 100%px;">
<right><style>
img.recent_thumb {padding-right:5px;padding-left:padding-bottom:0px;0px;width:55px;height:55px;border:0;float:left;margin:0 0 5px 0px;}
.recent_posts_with_thumbs {float: left;width: 100%;min-height: 50px;margin: 0px 0px 5px 0px;padding: 0;font-size:13px;font-color:black;}
ul.recent_posts_with_thumbs li {padding-bottom:5px;padding-top:5px;padding-left:0px;padding-right:20px;min-height:50px;list-style:normal;}
.recent_posts_with_thumbs a {text-decoration:none;}
.recent_posts_with_thumbs normal {font-size:13px;}
</style>

<script src="http://blogedek-javascript.googlecode.com/files/recent-posts-with-thumb.js" type="text/javascript"></script>
<script>
var numposts = 10;
var showpostthumbnails = true;
var displaymore = false;
var displayseparator = true;
var showcommentnum = false;
var showpostdate = false;
var showpostsummary = false;
var numchars = 75;
</script>

<script src="http://URL BLOG ANDA.com/feeds/posts/default?orderby=published&amp;alt=json-in-script&amp;callback=showrecentpostswiththumbs" type="text/javascript"></script></right></div>
NB: ganti teks berwarna merah dengan alamat blog sobat
7. Setelah itu klik save lalu simpan.
8. Maka sekarang blog sobat disidebarnya sudah ada Recent Post Atau Postingan Baru Dengan Gambar.